Bekasi – Aksi pengemudi koboi di Tol Bekasi yang menodongkan pistol kepada pengendara lain viral di media sosial. Polda Metro Jaya kini tengah memburu pelaku.
Category: Aktual
Pengamanan Debat Ketiga Pilgub Jakarta: 1.516 Personel Dikerahkan, Pastikan Tidak Ada Ancaman
Jakarta – Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi, memastikan pihaknya telah menyiapkan pengamanan secara komprehensif untuk mendukung kelancaran seluruh tahapan
Kegiatan Jumat Curhat dan Jumat Keliling
Pada hari Jumat, tanggal 15 November 2024, Kapolres Metro Jakarta Utara, Kombes Pol H. Ahmad Fuady, S.H., S.I.K., M.H., melaksanakan kegiatan Jumat Keliling dan Jumat
Kapolri: Selamat HUT ke-79 Korps Marinir TNI AL
Jakarta. Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan selamat atas Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Korps Marinir. Kapolri berharap soliditas TNI-Polri semakin kuat. Ucapan selamat
Polri Targetkan SMA Taruna Kemala Bhayangkara Beroperasi 2026
Polri mempersiapkan SMA Taruna Kemala Bhayangkara sebagai SMA unggulan. Polri menargetkan SMA dengan kurikulum International Baccalaureate (IB) ini beroperasi pada 2026. “2025 Kami harapkan sudah
Polri Kerahkan 2.500 Personel Gabungan Amankan Pertandingan Indonesia Vs Jepang
Jakarta Pusat – Polri mengerahkan 2.500 personel gabungan untuk mengamankan pertandingan timnas sepak bola Indonesia melawan Jepang pada laga Grup C kualifikasi Piala Dunia 2026
Ngopi Kamtibmas Polsek Bojongsari, Ingatkan Lagi untuk Waspada kenakalan Remaja
Depok — Polsek Bojongsari gelar kegiatan Ngopi Kamtibmas bersama warga untuk meningkatkan sinergi dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan Rw. 05 Kel. Duren mekar Kec.
Kapolri Lantik Pejabat Utama Baru: Dorong Profesionalisme dan Peningkatan Pelayanan
Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin pelantikan dan serah terima jabatan sejumlah pejabat utama Mabes Polri pada hari ini, Jumat, 15 November 2024,
Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Jaringan Narkoba Lintas Bogor-Bekasi, amankan Tersangka dengan 1 Kg Shabu
**Kota Bekasi, – Satuan Reserse Narkoba (SatRes Narkoba) Polres Metro Bekasi Kota berhasil mengungkap jaringan narkoba lintas daerah Bogor-Bekasi. Dalam operasi yang dilakukan pada Selasa
Polsek Duren Sawit amankan pendistribusian Logistik KPU tahap III dari KPU Jakarta Timur
Jakarta – Personil Polsek Duren Sawit melaksanakan pengawasan sekaligus pengamanan pendistribusian logistik Pemilukada 2024 dari Logistik KPU ke gudang logistik PPK Kec. Duren Sawit Jakarta